Semoga Bermanfaat ^_^ Semoga Bermanfaat ^_^ Semoga Bermanfaat ^_^ Semoga Bermanfaat ^_^ Semoga Bermanfaat ^_^ Semoga Bermanfaat ^_^ Semoga Bermanfaat ^_^ Semoga Bermanfaat ^_^ Semoga Bermanfaat ^_^
Frantic Onion Kun

Senin, 03 Juni 2013

SpeQ, Aplikasi Matematika Cerdas

Bagi anda yang sering berkerja ataupun senang bermain dengan rumus-rumus matematika, pasti senang menggunakan aplikasi matematika SpeQ. Aplikasi ini selain gratis, ukurannya juga tidak besar, selain itu aplikasi ini juga mendukung banyak formulasi rumus-rumus matematika yang cukup mumpuni, antara lain fungsi: Analysis, Arithmetic, Complex numbers, Conversion, Hyperbolic, Integers, Probability, Statistics, Representation, Trigonometry.
SpeQ
Untuk menggunakan aplikasi ini cukuplah mudah, anda cukup mengetikkan ekspresi matematika yang diinginkan di Area Kerja (Workarea) yang berada di tengah-tengah jendela aplikasi ini, kemudian menekan [Enter] untuk mendapatkan hasilnya. Saat anda menjalankan aplikasi ini langsung terdapat beberapa contoh ekspresi beserta hasilnya. Selain itu aplikasi ini juga membedakan warna teks antara ekspersi yang dituliskan (hitam) dengan hasil yang diperoleh (biru). Untuk mendapatkan penjelasan tambahan dan panduan yang lebih lengkap anda dapat mengakses Help yang disediakan dengan menekan tombol F1 atau [Help] > [Users Guide]. Bagi yang berminat saya sediakan linknya di bawah.
Informasi:
Situs : http://www.speqmath.com/
Ukuran File : 454 KB
Kategori : Utility
Lisensi : Freeware
Harga : -
Kebutuhan Sistem : Windows 9X/ME/NT/2000/XP/2003
download[4]

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

0 komentar:

Posting Komentar